Senin, 25 April 2011

makna sebuah persahabatan

o> seperti berlian dari gunung * kulit-kulit kerang dilaut....
persahabatan itu abadi *
   
           o> persahabatan adalah anugrah ,
                Hadiah Terbaik Dari tuhan
                 isinya sama,
                hanya kemasan nya saja yg berbeda.
      

o>persahabatan adalah waktu yang kita ambil tanpa prasangka atau persiapan apapun saat kita peduli.
        

          o>persahabatan adalah kerelaan untuk mengambil resiko

o>persahabatan tidak dapatdinilai dengan uang atau harta.
    persahabatan tidak memandang fisik ,tapi memandang hati .

            o>persahabatan seperti matahari,
                memberi kehangatan bagi setiap orang.

o>persahabatan tidak langsung jadi dengan sendirinya.
    persahabatan harus melalui proses pengujian yang panjang dan melelahkan.
    semakin manis bila berhasil melewati setiap tahap.
              o>persahabatan meningkatkan kebahagiaan dan kebaikan bersama.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar